Description
BARDI Adaptor LED Strip merupakan adaptor pintar dari BARDI yang bisa digunakan untuk mematikan atau menyalakan, mengubah warna, dan mengatur tingkat kecerahan LED Strip melalui aplikasi.
BARDI Adaptor LED Strip 4A dapat mengendalikan LED Strip hingga 10 meter. Adaptor ini mengubah arus 220V menjadi 12V yang dibutuhkan oleh LED Strip. Selain itu BARDI Adaptor LED Strip 4A sudah didukung dengan stop kontak Eropa, yaitu stop kontak yang paling umum digunakan di Indonesia.
Reviews
There are no reviews yet.